Selasa, 10 Oktober 2017

Harga Terbaru All New CBR 150R Champion RED

Harga Terbaru All New CBR 150R Champion RED. Honda mengeluarkan motor sport terbarunya di tahun 2014 yakni All New CBR 150R yang mungkin bakal menandingi dari motor sport yamaha R15. Motor Sport ini memiliki 4 pilihan warna yakni Champion RED yang akan kita bahas sekarang ini lalu Speedy Black dan Honda Three Colours.

Sepeda motor All New CBR 150R Champion RED ini mengadopsi oleh sepeda motor sport kelas dunia yakni Honda CBR1000RR dan mesin berteknologi balap MotoGP ini layak dikendarai oleh anda yang menginginkan kendaraan super tidak lambat dan desain macho.

All New CBR 150R Champion RED dengan warna merah dominan pada motorsport ini dijamin semakin menambah percaya diri saat mengendarainya. Mungkin pengunjung raja-harga bertanya tanya berapa harga dari All New CBR 150R Champion RED ini untuk diboyong kerumah anda. Di dalam situs resminya harga motor sport yang keren ini dihargai dengan harga Rp. 28.500.000 untuk wilayah Jabodetabek. Dan mungkin harga bisa berubah sewaktu waktu tanpa ada pemberitahuan terlebih dahulu. Dan untuk harga daerah lain mungkin berbeda beda tergantung dari kebijakan dealer masing masing.

Yuk simak penampakan dari All New CBR 150R Champion RED dibawah ini.


Spesifikasi All New CBR 150R Champion RED :

Dimensi :
  • Panjang x Lebar x Tinggi : 1995 x 711 x 1117 mm
  • Jarak Sumbu Roda : 1296 mm
  • Jarak Terendah Ke Tanah : 160 mm
  • Berat kosong : 143 kg
  • Kapasitas Tangki Bahan Bakar : 13.2 Liter
Kelistrikan :
  • Tipe baterai : MF 12 v - 5.0 Ah
  • Busi : NGK CPR9EA-9 atau ND U27EPR9
  • Pengapian : Full - Transistor
Mesin :
  • Mesin : 4-Langkah, DOHC, 4-katup Silinder tunggal
  • Kelas : 150
  • Volume Langkah : 149.5 CM3
  • Diameter x Langkah : 63.5 x 47.2 mm
  • Perbandingan Kompresi : 11,0 : 1
  • Daya Maksimum : 12.6 kW (17.1 PS) / 10.500 rpm
  • Torsi Maksimum : 13,0 Nm (1,32 kgf.m) / 7500 rpm
  • Kapasitas Minyak Pelumas Mesin : 1.0 Liter
  • Tipe Kopling : Wet Multiplate with coil springs
  • Tipe Transmisi : Manual, 6 kecepatan
  • Pola Pengoperan gigi : 1-N-2-3-4-5-6
  • Tipe Starter : Starter Kick
Rangka :
  • Rangka : Diamond (Truss) Frame
  • Tipe suspensi depan : Teleskopik
  • Tipe Suspensi Belakang : Suspensi tunggal dengan sistem suspensi prolink
  • Ukuran Ban Depan : 100/80 - 17 M/C [Tubeless]
  • Ukuran Ban Belakang : 130/70 - 17 M/C [Tubeless]
  • Rem Depan : Cakram Hidrolik dengan Piston Ganda
  • Rem Belakang : Cakram hidrolik dengan Piston Tunggal 
Nah demikian informasi mengenai harga terbaru dan spesifikasi dari  All New CBR 150R Champion RED. Tunggu artikel warna lain yaitu speedy black dan Honda Three Colours.
     

Harga Terbaru All New CBR 150R Champion RED Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar